Visitasi Borang Program Studi Ekonomi Syariah

Kamis, 11 April 219. TIM Asesor BAN-PT melakukan Visitasi Borang Program StudiĀ  Ekonomi Syariah UNIVA Medan. Dengan terakreditasinya program studi Eksya yang perdana ini Dekan FAI UNIVA Medan (Khairuddin Lubis, M.Pd, MA) berharap merupakan awal kemajuan dan perkembangan Prodi Eksya dan mengucapkan beribu terimakasih kepada TIM Asesor Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) yang telah menjadi asesor untuk prodi Eksya. ucapan dalam penyampaian kata sambutan pembukaan Visitasi dengan tim asesor di ruang rapat Fakultas Agama Islam UNIVA Medan.
Penyerahan Berita Acara

Pembukaan dan Kata Sambutan Oleh Dekan FAI UNIVA Medan

Foto Bersama Staff dan Pimpinan Fakultas Dengan Tim Asesor

Scroll to Top